
Sobat slot pulsa tanpa potongan, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang Trick Bermain Fifa Online 3 khusus untuk pemula.
Fifa Online 3 merupakan salah satu game Free To Play (Gratis Untuk Dimainkan) meskipun kita juga memiliki akses untuk Cash yang bertujuan agar progress permainan bisa dilakuan dengan cepat. Game ini pertama kali dirilis pada tahun 2012, dan masih bisa dimainkan hingga saat ini.
Konsep gamenya adalah, kita akan bermain sebagai “Manager”, jadi bukan berperan sebagai pemain loh, tidak seperti game PES ataupun FIFA lainnya. Tentu saja didalam sepakbola, dan permainan lainnya, kemenangan adalah segala-galanya, sehingga kita akan berusaha semaksimal mungkin untuk memenangkan seluruh pertandingan yang dijalani.
Nah, untuk memperbesar probabilitas (kemungkinan) kemenangan, tentu saja ada beberapa Trick dan Tips yang harus dilakukan di Fifa Online 3 Ini.
- Formasi
Tentu kemenangan permainan sepakbola pertama kali ditentukan oleh Formasi yang sempurna. Kita bisa menggunakan berbagai formasi seperti tiki-taka, 4-4-2, dan lain sebagainya. Sebaiknya, silahkan anda coba-coba terlebih dahulu berbagai formasi yang sekiranya cocok dengan gaya bermain tim anda.
- Strategy
Biasanya ada 3 jenis strategi yang bisa diaplikasikan pada sepakbola, yaitu Offense (Menyerang), Defense (Bertahan), dan Campuran antara keduanya (Balance). Jika memang pemain-pemain anda memiliki skill menyerang yang baik, anda bisa menggunakan strategi menyarang, namun sebaliknya jika pemain anda memang hanya fokus pada pertahanan, silahkan anda sesuaikan strategi yang digunakan.
- Hemat Uang
Untuk setiap kemenangan, kita akan dihadiahi dengan beberapa instrumen Uang yang bisa digunakan untuk membeli pemain-pemain. Atau kita juga bisa menjual pemain yang sekiranya sudah tidak mendukung, dan menukarkannya dengan pemain yang memiliki skill yang lebih baik.
Silahkan anda usahkan untuk hemat uang sampai anda bisa membeli beberapa pemain bintang. Karena pemain yang terkenal di dunia nyata juga memiliki kemampuan yang baik di dalam game ini.